Home / Berita / Koperasi Unisri Gelar Diklat Bagi Anggota

Koperasi Unisri Gelar Diklat Bagi Anggota

Pendidikan dan Pelatihan (Diklat), 31 Oktober-1 November di Tawangmangu, Karanganyar

Pendidikan dan Pelatihan (Diklat), 31 Oktober-1 November di Tawangmangu, Karanganyar

Koperasi Dosen dan Karyawan Universitas Slamet Riyadi (Unisri) Surkarta, Sabtu-minggu 31 Oktober-01 November 2015, bertempat di Hotel Pondok Sari 2 Tawangmangu Karanganyar. menggelar Pendidikan dan Latihan (Diklat) perkoperasian dan kewirausahaan bagi anggota, dihadiri para anggota dan pengurus koprasi.

Ketua Pelaksana, Jaka Hartana S.Pd, dalam laporannya mengungkapnya, tujuan pelaksanaan kegiatan ini untuk meningkatkan pemahaman terhadap peran dan fungsi koprasi sebagai soko guru perekonomian Indonesia, serta mampu membaca dan menganalisis laporan keuangan koprasi. Disamping itu juga untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan pada anggota koprasi.

“Agenda Pendidikan dan Latihan (Diklat) kali ini dengan pemberian materi manajemen pengawasan koprasi, sosialisasi regulasi seputar koperasi dan laporan keuangan koperasi” (imbuhnya).

Wakil rektor bidang I Unisri, Drs Rispantyo M.Si, dalam sambutannya, sangat mengapresiasi kerja pengurus dan pengawas yang telah bekerja secara profesional dalam penyelenggaraan Pendidikan dan Latihan (Diklat) kali ini.

Selain pemberian materi-materi peserta juga diajak berdiskusi dan senam pagi, acara berlangsung sangat atraktif dengan antusiasnya para peserta yang banyak bertanya. Sebelum acara ditutup ada pembagian doorprise bagi peserta diklat yang beruntung.(*)


BSKLN Kementerian Luar Negeri Kunjung Prodi HI Unisri Solo

SOLO-Pusat Strategi Kebijakan Multilateral BSKLN Kementerian Luar Negeri melakukan kunjungan ke Program Studi Ilmu Hubungan Internasional Universitas Slamet Riyadi Surakarta. Kunjungan Badan Strategi...

Rektor Unisri Road Show Tanda Tangani MoU di Sejumlah Lembaga

Rektor Universitas Slamet Riyadi / Unisri Surakarta Prof Dr Sutoyo melakukan roadshow ke sejumlah lembaga untuk menandatangani nota kesepahaman kerja sama atau MoU....

Unisri Gelar Seminar Proposal, Dosen Wajib Melaksanakan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Setiap program studi (prodi) di Universitas Slamet Riyadi mempunyai jurnal terakreditasi, setidaknya Sinta 2 (Science and Technology Index). Hal itu dikatakan wakil rektor...

Dr Anita Trisiana, Guru Besar ke-6 di Unisri

Dr Anita Trisiana kini menyandang gelar profesor. Surat keputusan (SK) guru besar Dr Anita diserahkan oleh kepala LLDIKTI Wilayah VI Jawa Tengah Bimo...

137 Dosen Unisri Presentasikan Proposal Penelitian

Universitas Slamet Riyadi / Unisri Surakarta menggelar Seminar Proposal Penelitian tahun anggaran 2023/ 2024. Sebanyak 137 dosen tetap yang sudah ber-NIDN mempresentasikan proposal...

UKMW Unisri Gelar Expo 2024

Unit Kegiatan Mahasiswa Wirausaha “SMART” Universitas Slamet Riyadi (Unisri) Surakarta gelar “Expo UKMW 2024” dengan mengambil tema “Membangkitkan Jiwa Wirausaha: Mengembangkan Kreativitas dan...

Prodi HI Unisri Gelar Diplomatic Course, Bahas Konflik di Palestina – Israel

Memasuki penghujung 2023, konflik antara Israel dan Palestina memasuki 76 tahun. Awal Oktober 2023, eskalasi konflik di Timur Tengah itu paling signifikan dalam...

Copyright 2024 | UNISRI